Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2018

Security Sistem Komputer

Security Sistem Komputer Sistem Keamanan Komputer Sistem adalah suatu sekumpulan elemen atau unsur yang saling berkaitan dan memiliki tujuan yang sama. Keamanan adalah suatu kondisi yang terbebas dari resiko. Komputer adalah suatu perangkat yang terdiri dari software dan hardware serta dikendalikan oleh brainware (manusia). Dan jika ketiga kata ini dirangkai maka akan memiliki arti suatu sistem yang mengkondisikan komputer terhindar dari berbagai resiko. Keamanan komputer adalah suatu cabang teknologi yang dikenal dengan nama keamanan informasi yang diterapkan pada komputer. Sasaran keamanan komputer antara lain adalah sebagai perlindungan informasi terhadap pencurian atau korupsi, atau pemeliharaan ketersediaan, seperti dijabarkan dalam kebijakan keamanan. Selain itu, sistem keamanan komputer bisa juga berarti suatu cabang teknologi yang dikenal dengan nama keamanan informasi yang diterapkan pada komputer.  1.        Lingkup Security (Keamananan) Sistem Komputer Lingkup keam

Enkripsi

Enkripsi Enkripsi adalah bentuk modern dari kriptografi yang memungkinkan pengguna untuk menyembunyikan informasi dari orang lain. Enkripsi menggunakan algoritma yang kompleks yang disebut cipher dalam rangka untuk mengubah data normal (plaintext) menjadi serangkaian karakter acak (ciphertext) yang tidak dapat dibaca oleh orang-orang tanpa kunci khusus yang membuat data tersebut terdekripsi. Mereka yang memiliki kunci dapat mendekripsi data untuk melihat plaintext dari karakter string acak ciphertext. 1.        Manfaat Enkripsi ·     Kerahasiaan suatu informasi terjamin ·     Menanggulangi penyadapan telepon dan email ·     Untuk digital signature ·     Untuk digital cash 2.        Model Model Enkripsi •           ENKRIPSI DENGAN KUNCI PRIBADI Enkripsi dapat dilakukan jika si pengirim dan si penerima telah sepakat untuk menggunakan metode enkripsi atau kunci enkripsi tertentu. Metode enkripsi atau kuncinya ini harus dijaga ketat supaya tidak ada pihak luar yang me

Protokol Internet (IP) / TCP/IP

Gambar
Protokol Internet  (disingkat IP) adalah  protokol  lapisan jaringan ( network layer  dalam  OSI Reference Model ) atau protokol lapisan  internetwork  ( internetwork layer  dalam  DARPA Reference Model ) yang digunakan oleh protokol  TCP/IP  untuk melakukan pengalamatan dan  routing   paket data  antar  host-host  di  jaringan komputer  berbasis  TCP/IP . Perkembangan TCP/IP yang diterima luas dan praktis menjadi standar defacto jaringan komputer berkaitan dengan ciri-ciri yang terdapat pada protokol itu sendiri yang merupakan keunggulun dari TCP/IP, yaitu :   •          Perkembangan protokol TCP/IP menggunakan standar protokol terbuka n  sehingga tersedia secara luas. Semua orang bisa mengembangkan perangkat lunak untuk dapat berkomunikasi menggunakan protokol ini. Hal ini membuat pemakaian TCP/IP meluas dengan sangat cepat, terutama dari sisi pengadopsian oleh berbagai sistem operasi dan aplikasi jaringan.   •          Tidak tergantung pada perangkat keras atau sistem oper

WAP dan WWW

WAP dan WWW -        WAP Wireless Appliccation Protokol disingkat “WAP” adalah standar Internasional terbuka untuk aplikasi yang menggunakan komunikasi nirkabel. Wireless Application Protocol adalah protokol  atau sebuah teknik messaging service yang memungkinkan sebuah telepon genggam digital atau terminal mobile yang mempunyai fasilitas WAP, mengakses Internet dengan format teks. Situs Internet yang dapat diakses harus merupakan situs dengan fasilitas WAP. Fungsi WAP Sebagai media layanan 24 jam dan mudah mengakses, hanya melalui Handphone sekalipun daerah terpencil asalkan telah terjangkau layanan HP. Teknologi WAP memudahkan kita untuk mengakses data. Terlebih saat ini di mana perkembangan dunia informatika sangat pesat. Di satu sisi perkembangan tersebut menyebabkan kita mesti terus terkoneksi. Namun, di sisi lain tidak akan mungkin terus berada di depan komputer untuk mengakses fixed internet. Teknologi WAP menjadi pilihan pertama di dalam menyebarkan informasi, komun